Yogyakarta bukan sekadar destinasi wisata, tapi juga menjadi saksi kebersamaan luar biasa para Asisten Laboratorium Akuntansi UMSIDA dalam Family Gathering 2025. Mengusung tema “Aslab Roadtrip: Eksplorasi Jogja untuk Menyatukan Jiwa”, kegiatan ini sukses menciptakan momen hangat, penuh canda tawa, dan kenangan yang tak akan terlupa. Tepat sepekan yang lalu, pada 24–25 Mei 2025, Asisten Laboratorium...Read More
Recent Comments