Jumat (15/10/2021) program studi akuntansi lagi dan lagi mendapat sebuah penghargaan dari universitas sebagai Klaster 1 Kategori Sarjana (S1) pada Audit Mutu Internal Program Studi Tahun Ajaran 2021/2022. Prodi Akuntansi sudah menyabet penghargaan dengan Terbaik 1 selama 3 tahun berturut-turut dari tahun 2019-2021 di tingkat Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Sebuah penghargaan yang begitu membanggakan ini tentunya...Read More